Kegitan Rembug Stunting dalam rangka Pencegahan dan penanganan Stunting Desa Margahurip Kecamatan Banjaran berlangsung di Aula Desa Margahurip pada Selasa ( 30/07/2024 )
Kegiata ini dihadiri oleh Kepala Desa,Ketua BPD ,Perwakilan dari Kecamatan Banjaran,Pendamping ,Perwakilan Puskesmas Kiangroke serta para tamu undangan dari lembaga.
Acara ini dibuka oleh kepala Desa Margahurip H.Darwin Sugiantoro serta memberikan sambutan mengenai mengenai Rembug Stunting yang dilaksanakan oleh Pemerintah Desa Margahurip Kecamatan Banjaran Kabupaten Bandung.